SDN 10 SUAK TAPEH
SDN 10 Suak Tapeh

Berita

Penyerahan Bantuan BUKU Program Banyuasin Cerdas dan Berprestasi

Dalam Rangka Meningkatkan kecerdasan dan kemajuan anak

 Pemerintah Kabupaten Banyuasin membuat Program yang bertujuan mencerdaskan peserta didik dalam hal pendidikan terutama di wilayah Kabupaten Banyuasin, Melalui itu pemerintah kabupaten Banyuasin Menyerahkan bantuan berupa buku yang di tujukan ke peserat didik kelas 1 dan 2 di Sekolah Dasar Negeri 10 Suak Tapeh.
Kami selaku staf dan guru SDN 10 Suak Tapeh sangat berterimakasih dengan di adakannya program  Banyuasin Cerdas karena sangat membantu dan memberikan semangat kepada siswa.
Semoga dengan ini Banyuasin Lebih berkembang menjadi Banyuasin yang lebih baik lagi


Salam Banyuasin Bangkit , cerdas dan relegius .....